Pondok Pesantren Khidmatussunnah adalah sebuah Lembaga Pendidikan Islam Swasta yang dirintis sejak tahun 2000, beralamatkan di Desa Adirejo Kecamatan Pekalongan Kabupaten Lampung-Timur melalui Yayasan Al-Muttaqin yang didirikan oleh :
Al Ustadz Yazid Bin Abdul Qadir Jawas
Al Ustadz Abdurrahman At-Tamimi
Al Ustadz Aunur Rofiq Bin Ghufron
Merujuk kepada Al-Qur’an dan As-Sunnah, yang saat ini terus berusaha mengembangkan diri agar mampu menjadi lembaga pendidikan yang berpegang teguh di atas Manhaj Salaf.